a a a a a a a
logo
BANNER Banner Header Home

GADGET

LiFlex Strap, Baterai Fleksibel untuk Perpanjang Umur Apple Watch

LiFlex Strap, Baterai Fleksibel untuk Perpanjang Umur Apple Watch
Masalah terbesar dari sebuah smartwatch adalah baterainya. Kebanyakan jam tangan pintar yang ada di pasaran sekarang hanya dapat bertahan antara 1 atau 2 hari saja. Namun sepertinya hari-hari itu akan berakhir bagi pemilik Apple Watch.

LiBEST dikabarkan sedang memproduksi sebuah LiFlex Strap – tali jam tangan yang di dalamnya terdapat modul baterai. LiFlex strap dapat melakukan charging terhadap Apple Watch secara otomatis tanpa meskipun jam masih melingkar di pergelangan tangan pengguna.

Belum ada spesifikasi berapa kapasitas baterai, namun diduga kuat LiFlex strap dapat menambah umur Apple Watch sekitar dua hari. Untuk sekarang, LiFlex Strap hanya tersedia untuk varian Apple Watch 42mm, dan nantinya menyusul untuk model 38mm. Penampakan LiFlex Strap akan dapat dilihat pada event Mobile World Congress 2018 akhir bulan Februari ini.
COMMENTS

Relatest News

7 Tips Meningkatkan Karir

7 Tips Meningkatkan Karir

Atomic Habits

Atomic Habits

Satu Jam

Satu Jam