a a a a a a a
BANNER Banner Header Home
GADGET

Tak Perlu Lagi Takut iPhone Jatuh, Pakai Pelindung Ini

Tak Perlu Lagi Takut iPhone Jatuh, Pakai Pelindung Ini
Sebagian besar dari kita tahu rasanya bagaimana kalau benda berharga jutaan (baca: iPhone) jatuh dari tangan. Body boncel, layar pecah, bahkan lebih parah sampai menyebabkan smartphone berhenti bekerja. Dilindungi pakai soft atau hard case pun tak selalu aman. Namun masa-masa ketakutan itu sepertinya bakal segera berakhir dengan hadirnya ADCase.

Dikembangkan oleh Philip Frenzel, pelindung gadget buatannya tersebut akan mengeluarkan 8 kaki bak laba-laba yang sifatnya lentur bila smartphone terjatuh. Kaki-kaki tersebut akan menyerap benturan, sehingga body smartphone aman dari kerusakan.

Pelindung buatan mahasiswa Jerman tersebut direncanakan masuk kampanye crowdfunding Kickstarter Juli ini dan Frenzel berharap dapat memproduksi case inovatif miliknya untuk iPhone 6 ke atas. Tertarik untuk menyokong kampanye ini nantinya?
COMMENTS

RELATED GADGET

Hoax Pokemon Go MewTwo Pokemon Legendaris di JepangHoax Pokemon Go MewTwo, Pokemon Legendaris di Jepang
Sebuah taman di Jepang, yang berbentuk Pokeball dan taman air mancur di Jepang, menjadi sasaran hoax Mewtwo, Pokemon legendaris.
ComicCon 2016 5 Hal Unik dari Pokemon GoComic-Con 2016: 5 Hal Unik dari Pokemon Go
5 hal dari rencana dan fokus Niantic ke depan.
Galaxy Note 7 Besar Cantik dan Mendarat 19 Agustus 2016Galaxy Note 7, Besar, Cantik, dan Mendarat 19 Agustus 2016
Tahun baru, ponsel galaxy note baru, diluncurkan di New York, pada tanggal 2 Agustus 2016, pagi hari. Ponsel ini akan mendarat di USA pada tanggal 19 Agustus 2016.